Thursday, November 6, 2014

Menu Sehat Golongan Darah

Menu Sehat Golongan Darah, resep masakan, food recipes, golongan darah O,B,A,AB, Info Resep Lezat
Menu Sehat Golongan Darah

Apakah anda pernah menghindari makanan tertentu untuk menjaga kesehatan? Penelitian tipe atas darah menunjukkan bahwa efek fisiologis yang muncul akibat lektin yang masuk ke dalam tubuh. Lektin adalah poptein yang terdapat pada makanan, baik nabati maupun hewani.

Pembahasan ini mengenai makanan sesuai dengan golongan darah. Telah kita ketahui bahwasanya terdapat empat golongan darah. Golongan darah manusia dibedakan menjadi A, B, O, dan AB. Golongan darah ini masing-masing memiliki respon yang berbeda terhadap asupan makanan. Teori ini dilandasi penelitian bertahun-tahun oleh Dr.Peter J.D'Adamo, ahli naturopatis asal Amerika. Hasil penelitiannya menunjukkan bahwa setiap bahan pangan memiliki reaksi yang berbeda terhadap golongan darah. Terkadang bahan tertentu bermanfaat, tetapi bisa bersifat racun bagi golongan darah lainnya. Kondisi ini disebabkan karena hampir setiap bahan makanan mengandung lektin, sejenis protein yang akan bereaksi dengan darah dalam tubuh. Jika golongan darah tidak cocok dengan lektin, akan terjadi gangguan kesehatan, seperti penggumpalan darah, yang dapat memicu beragam penyakit.

Sumber : Menu Makan Sehat dan Lezat Sebulan untuk Golongan Darah O, penulis Budi Sutomo S.Pd dan dr. Yoanita Ristyaningrum

0 komentar:

Post a Comment