Bahan
- Udang segar 1/2 kg
- Lada 1,5 sdt
- Garam 1,5 sdt
- Cuka secukupnya
- Tomat merah dan nanas
- Tusuk sate
- Saos sambal
- Madu dan margarine
Cara Membuat
- Bersihkan udang, kerat punggungnya. Kulit kepada dan ekor biarkan, beri bumbu-bumbu, diamkan sebentar.
- Ambil tusuk sate, tusukan tomat yang sudah dipotong dadu, beri udang, lalu tusukkan nanas, lakukan hingga habis.
- Lalu bakar dengan fansy pan, hingga berwarna kecoklatan dan beri olesan madu dan margarine selagi membakar.
- Hidangkan selagi panas, sajikan dengan saos sambal.
Catatan :
- Waktu memasak kurang lebih 20 menit.
- Posisi tanpa flame tamer.
0 komentar:
Post a Comment